KATA PENGANTAR

0 komentar


Puji syukur ke hadirat Allah SWT atas segala limpahan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Outline Business Plan yang berjudul PERUSAHAAN OBAT NYAMUK ALAMI PELAJAR INDONESIA (PONAPI) SEBAGAI SOLUSI MASALAH PENGANGGURAN DAN LINGKUNGAN dalam rangkaian lomba Business Challenge Kompetesi Ekonomi (KOMPeK) 16 yang diselenggarakan oleh Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia (FEUI).
Dalam Outline Business Plan ini penulis banyak mendapat bimbingan, asuhan, dan dorongan dari berbagai pihak, untuk itu perkenankanlah penulis mengucapkan terima kasih kepada,
  1. Keluarga tercinta, terutama kedua orang tua dan saudara-saudara penulis yang telah memberikan dukungan, semangat, dan bantuan baik moral, materi, ataupun spiritual.
  2. Bapak Drs. H. Safiuddin selaku Kepala SMA Negeri 1 Tuban.
  3. Bapak dan Ibu guru SMA Negeri 1 Tuban.
  4. Kepada teman-teman yang telah memberikan bantuan baik berupa dukungan siswa ataupun semangat.
  5. Serta pihak lain yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.
Penulis menyadari bahwa Outline Business Plan ini masih jauh dari kesempurnaan, oleh karena itu kritik dan saran yang bersifat membangun sangat penulis harapkan.
Harapan penulis, Outline Business Plan ini dapat memberikan manfaat bagi para pembaca, khususnya pihak penyelenggara lomba.

Tuban, 14 Januari 2014

Penulis




Tolong dibaca terlebih dahulu !

Anda sedang membaca artikel tentang KATA PENGANTAR dan anda bisa menemukan artikel KATA PENGANTAR ini dengan url http://ponapi.blogspot.com/2014/01/kata-pengantar.html, Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel KATA PENGANTAR ini sangat bermanfaat bagi teman-teman Anda, namun jangan lupa untuk meletakkan link postingan KATA PENGANTAR sebagai sumbernya.


Posting Komentar